March 14, 2014

lamb chops ...

menu favorit kami saat semua ngumpul di rumah ...
walau dibumbuin dengan simple tapi rasanya tidak se'simple bumbunya ...
cobain yuuukkk ....






Bahan :
  • 1 kg iga domba

Bumbu Perendam dan Pengoles : (aduk rata)
  • 3 sdm kecap manis
  • 3 sdm oilve oil
  • 1 sdt garam

Pelengkap :
  • khobus (roti pita)
  • french fries
  • lalapan jer jer (ricola)
  • garlic mayo


Cara Membuat :
  • Tusuk-tusuk iga dengan garpu lalu oles dengan bumbu perendam kedua sisinya. Lakukan hingga habis,
  • Wrap iga dengan plastik dan simpan dalam lemari pendingin selama minimal 3 jam agar bumbu meresap.
  • Bakar sambil dibolak-balik dan sesekali dioles bumbu hingga matang. Sajikan dengan pelengkap.

Selamat mencoba ya ...





1 comment:

  1. Best Casinos in Las Vegas (Salon, NV) | MapYRO
    Top 양주 출장안마 15 Casinos in Las Vegas The Strip. 5. Planet Hollywood Casino 속초 출장안마 in Paradise, Nevada. Casino. 논산 출장안마 Casino. 김해 출장안마 3. Hollywood 의왕 출장마사지 Casino in Las Vegas, Nevada.

    ReplyDelete

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...